» Directory » » ID 2909

[ROOT] Root Xperia GO (ST27i)

30menit.com – Cara mudah root Xperia GO (ST27i) FW versi 6.2.A.1.100

xperigo-root

Bagi teman-teman yang membutuhkan cara root xperia GO FW versi 6.2.A.1.100 berikut saya bagikan caranya :
1. Download dulu alatnya di http://pasted.co/7f15d01d.
2. Pastikan adb driver untuk xeria GO sudah terinstal di komputer. Kalau belum lakukan instalasi dengan membuka file berikut “C:\Flashtool\drivers\Flashtool-drivers.exe“. Jika file tersebut tidak ada di komputer agan, berarti agan belum menginstal Flashtool. Silakan ke sini untuk mendapatkan flastoolnya.

rootgo1

3. Jika adb driver sudah terinstal selanjutnya lakukan aktivasi usb debugging pada HH xperia GO agan. Masuk setting -> opsi pengembang centang pada Debugging USB. Lakukan aktifasi juga pada sumber tak dikenal. Masuk setting -> keamanan centang pada sumber tak dikenal.

rootgo2

4. Ekstrak alatnya tadi dimana aja terserah agan. Sambungkan HH ke komputer dengan kabel USB. Jalankan runme_win.bat pada folder hasil ekstrak td. Ikuti langkah di layar cmd. Tunggu hingga proses selesai. HH akan reboot sendiri.

rootgo3

5. DONE..!

rootgo4

nb : Jika link download mati atau terhapus silakan komentar di bawah. Secepatnya akan di upload ulang.

Tulisan Terkait
[ROOT] Root Xperia GO (ST27i) oleh :

Masyhuri Jamil

Tidak memiliki kompetensi di bidang coding. Tapi selalu semangat terus belajar html, css, php, mysql, java script (jquery). Suka oprek-oprek android juga dan yang pasti suka jalan-jalan (treveling).

Memiliki 149 tulisan
Tambahkan Komentar Anda